Lebak|wartamerdeka.com – Bakal calon bupati Lebak (Bacabup) H.Ahkmad Jajuli mengembalikan formulir pendaftaran ke kantor DPD Partai keadilan sejahtera (PKS) Lebak pada hari Jumat sore (7/6/2024)
Untuk pengembalian formulir pendaftaran di lakukan oleh H.AkhmadvJajuli secara langsung dan juga di dampingi oleh timnya, saat mendatangi kantor DPD partai keadilan sejahtera (PKS) Lebak, yang beralamat di Jalan Maulana Hasanudin kampung Cempa Desa Cilangkap, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Lebak,
Dengan pengembalian formulir ke kantor DPD partai keadilan sejahtera (PKS) Lebak, H. Akhmad Jajuli, (Bacabup) bersama Timnya, untuk membuktikan bahwa niatnya itu serius untuk maju bakal calon bupati Lebak (Bacabup) 2024-20230
Lanjut, H.Akhmad Jajuli menambahkan, saat di wancari oleh awak media, mengatakan
Berkeadilan itu intinya Ya tentu misalnya bagaimana pendidikan meningkat bukan cuma hanya lulusan sekarang SD saja tapi harus ke depan minimum lulusan SMA kita SMA Aliyah atau SMK kemiskinan sekarang kan 8,3% ya 5 tahun ke depan saya ingin turun minimal 5% gitu kan kemudian pengangguran tanggal 7,55 5 tahun ke depan
“Saya ingin turun minimum di angka 4 sampai berapa persen Jadi kalau langsung hilang itu karena butuh proses Terus yang lain-lainnya saya kira pada dasarnya tadi contoh pad Paris sekarang pas 60 miliar dalam 5 tahun ke depan saya ingin naik menjadi 1,6 triliun jadi karena menurut saya apapun ceritanya ya kalau kita tidak punya,
” Anggaran kan Saya kira itu yang poin-poin saya dan tentu saja memang hebat rumah tangga ya suaminya istrinya ya itu bupatinya ya dprd-nya dan anaknya itu masyarakat ya berkompak ya kan bupatinya kencang DPRD bisa atau bupati yang kenceng DPR itu kena layaknya kendor ya kan enggak bisa gitu saya kira ini Intinya kita dapat bersama saya kira itu ya Intinya kita ingin dari kondisi sekarang yang menurut saya kontrakan
Lanjut Yayan Ridwan,Yayan Ridwan selaku bandahara DPD dari partai keadilan sejahtera PKS Lebak, sifatnya menerima Setelah itu kami cek dan verifikasi data setelah itu kami sampaikan struktur
“Cuma tahapannya tidak hanya sebatas itu masih ada tahapan yang harus ditempuh oleh para calon salah satunya adalah menyampaikan visi misi Insyaallah besok itu mulai jam 09.00 sampai dengan selesai itu waktu untuk menyampaikan visi misi bagi calon yang sudah mengembalikan formulir tapi bagi calon yang tidak mengembalikan kami anggap itu tidak Ee tidak apa namanya tidak dilanjut
Untuk menyampaikan visi misi nah sementara yang sudah mengembalikan formulir pendaftaran itu ada empat ya empat sore Satu lagi pak sambil diterapkan kepada kalian jadi ada 5 kemungkinan yang besok akan menyampaikan visi misi,” ujarnya
(Heri)